WEB LAMA
09 April 2025

APEL KERJA GABUNGAN DESA DAN KELURAHAN SE-KECAMATAN MAGETAN

Selasa (08-04-2025) telah dilaksanakan Apel Kerja Gabungan Desa dan Kelurahan se-Kecamatan Magetan bertempat di Halaman Kantor Kecamatan Magetan dan dipimpin langsung oleh Bapak Camat Magetan selaku Pembina Apel. Kegiatan dilanjutkan dengan Silaturahmi Halal Bihalal Idul Fitri 1446 H yang diikuti seluruh Kepala beserta Perangkat Desa dan Lurah beserta Pegawai ASN dan Non ASN Kelurahan se-Kecamatan Magetan.

NELY YOSEFA (KAUR KEUANGAN)    SUPARWONO (KAUR PERENCANAAN)    SUGENG PRIJANTO (KASI PEMERINTAHAN )    SUBANI (KASUN II)    SUKAYA (KASUN IV)    DESY TRISIANA (SEKRETARIS DESA)    ZAQINA ARINDA ROMADONA (KASUN I)    NOVI ANGGI LAHITANI (KASUN III)    FRENDI MUHAMAD HUSAINI (KASI KESEJAHTERAAN)    LIKA PRASTIWI (KAUR TATA USAHA & UMUM)